Langsung ke konten utama

Duit Anda Basah, Jangan Khawatir Ini Cara Ampuh Keringkannya

sumber simomot
 LIMAINDO- Sebagai manusia kita gudangnya alpa dan khilaf. Hampir semua kalangan, baik dari Cleopatra di Mesir sampai Presiden Obama di Amerika Serikat pastilah pernah lupa.

Kebanyakan sobat pasti saat mencuci pakaian main masukkan semua baju tanpa mengecek apa saja yang tertinggal. Tak jarang terkadang terselip surat-surat janjian, mancis lah, duit lah, bahkan kenangan mantan. Bisa saja tercebur ke ember cucian baju, yang sudah dikucek-kucek.

Atau lagi jalan pulang ke rumah ternyata terjebak hujan. Buat seluruh pakaian yang melekat beserta isi-isinya basah kuyup semua. Termasuk uang yang diselip dalam celana dalam, untuk menghindari tagihan ibu kos.

Bagi para jomblo atau anak kos-kosan di akhir bulan hal ini pasti sangat menyiksa. Rasanya ada sesak di dada. Bagaimana tidak, rencana mau ajak gebetan jalan malam minggu bisa tertunda bahkan sirna. Karena lembaran rupiah ternyata basah semua. Nahkan gak lucu.

Tenang. Kalau duit kamu ternyata basah kuyup jangan panik. Masih ada segudang cara keren agar uang kamu yang basah kuyup kering dengan segera. Ini lima cara ampuh keringkan duit basah yang dihimpun limaindo

Pakai Kipas Angin

Cara ini limaindo rekomendasikan bagi kamu yang punya kipas angin di rumahnya. Caranya gampang kok. Letakkan uang basah di atas besi atau belakang kipas angin. Biarkan beberapa saat. Abdakadabra, uang basah sudah kering kembali. Boleh deh ajak mantan sarapan.

Digosok Pakai Setrika

Cara yang satu ini erat kaitannya dengan yang namanya tenaga kalor atau panas dari setrika. Dengan cara ini dikenal paling ampuh. Syaratnya kamu harus punya setrika. Kalau gak punya beli dulu di toko sana.

Tetapi mesti hati-hati, jangan sampai kamu ngelamun mantan saat ngegosok duit basah pakai cara ini. Bisa-bisa malah tangan ikut tersetrika.

Letakkan di Atas TV atau Belakang Kulkas


Trik ini paling sering dipakai. Caranya sama, dengan memanfaatkan kalor yang keluar dari TV atau Kulkas membantu mengeringkan duit yang basah. Kalau gak punya, titip uang basah ke kulkas ibuk kos. Beres deh.

Selip Dalam Buku

Hehe. Percaya tidak percaya. Ternyata buku bisa membantu uang rupiah basah punya kamu cepat kering. Caranya sangat mudah, duit yang basah tadi selipin di antara kertas buku. Dengan kertas buku yang memiliki daya serap yang baik membuat uang basah jadi kering seketika.

Cara ini lebih efisien bagi kamu anak kos. Yang biasanya nyuruh pacar setrika baju kusut kamu. Dan ingat bukunya jangan letak sembarangan. Nanti duitnya diambil tuyul!

Selipin di Celana Jeans

sumber kompas.com
Selain sebagai pelengkap dandanan trendi, ternyata celana jeans punya manfaat untuk cara mengeringkan duit basah. Bahan celana jeans yang keren dan tebal membantu menyerap air dari duit yang basah.

Sekian dulu lima cara versi limaindo cara ampuh keringkan duit yang basah. Semoga bermanfaat. Kalau ada cara yang lain, share di komen ya ^_^

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Misteri Kartun Saitama One-Punch-Man Belum Terungkap

LIMAINDO - Bagi para pengemar manga atau kartun tentu tahu tokoh Saitama yang sedang jadi buah bibir saat ini. Demam anime Saitama atau One Punch Man ini bahkan telah menjadi buah bibir para otaku seluruh dunia. Tiap hari google search ramai pencarian kata kunci anime yang bercerita seorang pengangguran ingin jadi super hero atau pahlawan karena hobi. Dengan kekuatan besar, Saitama hanya membutuhkan sekali hantaman untuk menghancur leburkan apa pun. Saitama kekuatannya diakui Cyborg Genos sebagai sensei , yang merupakan 17 top orang terkuat level S dari Asosiasi Pahlawan. Tidak hanya fisik, si One Punch Man ini harus menghadapi kecemburuan dari para pahlawan lain yang ternyata memiliki dinamika sendiri. Bahkan antara hero kelas C, B, A, serta S mempunyai persoalan yang cukup pelik. Tapi yang masih jadi pertanyaan dan misteri para pengemar anime ini. Siapa sebenarnya Saitama ? Mengapa seseorang yang awalnya pengangguran memiliki kekuatan berdaya hancur level dewa. Apak

Lima Tokoh Anime Botak yang Lebih Kuat dari Saitama

LIMAINDO - Dunia anime saat ini dihebohkan dengan kehadiran seorang tokoh komik yang telah diadaptasi ke serial anime. Kartun Saitama atau berjuluk One Punch Man . Sesuai dengan julukannya kartun  Saitama dapat menghabisi lawannya hanya dengan sekali pukul. Saitama merupakan seorang pengagguran malah menjadi pahlawan dengan alasan karena hobi. Terbukti beberapa pertarungan dimenangkan mutlak olehnya. Bahkan Genos seorang Cyborg brilian dan kuat harus mengakui dan berguru padanya. Menurut limaindo yang unik dan keren dari anime  One Punch Man ini kepalanya yang plontos atau botak gundul. Ini menunjukkan tokoh utama super hero atau orang kuat di anime tidak lagi didominasi mereka yang punya rambut panjang atau lebat. Usut punya usut ternyata ada banyak tokoh botak yang memiliki kekuatan super dan cara mengalahkan lawan. Bisa saja lebih kuat dari One Punch Man . Berikut di antaranya: Piccolo (Dragon Ball) Bagi mereka yang fans dragonball sangat paham sia

Lima Tanda Bahwa Goku Lebih Kuat Dari One Punch Man

  LIMAINDO -Bagi pecinta anime di Indonesia, serial anime On e Punch Man tentu tidak asing. Kartun dengan tokoh utama berkepala plontos ini, menceritakan seorang pengang